Generasi S ! Sebuah Dedikasi Untuk Orang Tua

Salam hangat dari Bali !



                Siapapun pasti setuju dengan fenomena yang telah menghantui para remaja dan kaum muda saat ini, terlalu berkembang jauh dari biasanya. Yup ! tidak dipungkiri bahwa sebuah perhatian lebih dari orang tua adalah modal yang harus dimiliki sang anak, mulai dari gaya hidup, pangan, dan segala hal yang mempengaruhi seperti lingkungan, pendidikan, dll.


pic by psikologizone.com

                Orang tua memiliki peranan paling besar dari perkembangan anak ! bisa dibayangkan jika sang anak telah lepas kendali ketika mereka tidak mendapat perhatian dari orang tua, mereka cenderung melakukannya dengan lebih extream lagi, seperti kriminal, kenakalan yang tidak wajar dan berbagai hal negatif yang dijadikan sebagai alasan mencari perhatian dari orangtua.


                Orang tua juga harus memberikan sebuah pilihan dengan toleransi tinggi, tidak semua apa yang diinginkan orang tua diinginkan oleh anak, begitu juga sebaliknya tidak semua yang didingkan anak diinginkan orangtua. Yang perlu dilakukan adalah bagaimana caranya semua itu penuh dengan toleransi bersama orang tua dan anak, terkadang banyak dari orang tua yang terlalu memaksa keinginan mereka dengan andil demi kebaikan, tapi terkadang anak memiliki pilihan yang perlu dipertimbangkan. Orang tua harus bisa mendengarkan dan memahami anak, jika itu benar tidak baik untuknya, berikanlah alasan yang logis serta mampu diterima sang anak, bukan dengan sedikit rasa marah yang kadang disebut tegas.

Pic. by suhendriali.blogdetik.com
              
                Generasi S – Sebuah dedikasi untuk orang tua

www.sugarbali.com
letmeknow@sugarbali.com
087762136998
2B13B5B2

0 Response to "Generasi S ! Sebuah Dedikasi Untuk Orang Tua"

Post a Comment